Program Besuk Kiamat telah di luncurkan pada Minggu, 29 Oktober 2017 saat bersamaan dengan Pemerintah Kota Surakarta, mengukuhkan "Solo Smart City" DI Kawasan CFD Ngarsopuro, dengan meluncurkan tujuh aplikasi untuk memudahkan pelayanan kepada masyarakat.Ketujuh aplikasi tersebut yaitu e-kelurahan, e-retribusi pasar,…
Penduduk Non Permanen adalah Penduduk WNI yang bertempat tinggal diluar wilayah kabupaten/ kota tempat tinggal tetapnya yang berbeda dengan alamat pada KTP-el yang dimilikinya, dan tidak berniat untuk pindah tetap. Penduduk yang berdomisili di Surakarta namun tidak memiliki KTP-el Surakarta…
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Surakarta meluncurkan program Sistem Informasi Angka Kependudukan Kota Surakarta ( SI AKSARA ) “Program ini merupakan Penyajian Data Kependudukan yang akurat dan permintaan data on-line dengan tujuan tersedianya data kependudukan berbasis on-line yang berguna…
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Kota Surakarta akan berupaya agar cakupan kepemilikan akta kelahiran anak mencapai 100%. Oleh sebab itu diselenggarakan program jemput bola akta kelahiran anak kerja sama dengan tim penggerak PKK di 51 Kelurahan. . Per 9…
Saat ini Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Surakarta telah menerima blangko KTPEL 4000 keping dari Pusat untuk Pelayanan KTP El dan penggantian surket (Surat Keterangan) menjadi KTPEL. Pelayanan dilakukan baik dilayani di dinas kecamatan maupun mobil keliling. Kepala Seksi…
Recent Posts
- Tingkatkan Kualitas Keamanan Data Kependudukan, Disdukcapil Lakukan Sertifikasi ISO SMKI 27001:2013
- Sukseskan Pilkada Serentak, Disdukcapil Tuntaskan Perekaman KTP-el Melalui Jemput Bola di 5 Kecamatan
- Disdukcapil Selenggarakan Jemput Bola Aktivasi IKD berkolaborasi dengan Mahasiswa D4 Demografi dan Pencatatan Sipil SV UNS
- Wamendagri Republik Indonesia, Tinjau Inovasi Lantatur Disdukcapil Surakarta
- Pjs. Wali Kota Surakarta Kunjungi Stand Disdukcapil pada Gelar Inovasi