Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Surakarta secara rutin melakukan program Jemput bola rekam KTP EL bagi Penduduk yang Jompo, Sakit Keras dan Memiliki keterbatasan dalam aktifitas. Kebanyakan dari mereka adalah warga miskin yang tidak memiliki akses untuk rekam KTPEL ketempat perekaman. Tim Dinas  melakukan rekam KTPEL secara online,  ke rumah – rumah penduduk. Sehubungan sering rumah penduduk  sasaran masuk gang-gang kampung  maka petugas mengenderai sepeda motor dengan seperangkat alat rekam mobile. Perekaman langsung terekam kepusat karena dilakukan secara online. Pelaksanannya ini gratis artinya penduduk tidak ada biaya apapun.

Berikut ini Foto- Fotonya, termasuk saat petugas tertangkap kamera saat kehujanan yang dilaksanakan Kamis 17/11, dari berbagai tempat di wilayah Kota Suarakarta: